Suksesi Nasional, NGAWI – Sebagai upaya untuk meningkatkan kwalitas dan mutu pelayanan kepada masyarakat Pemerintah desa (Kades) Kendal Kecamatan Kendal Kabupaten Ngawi selalu berikan kemudahan juga pelayanan prima
Seperti yang di sampaikan kepala desa Kendal Suwarno melayani masyarakat merupakan tugas utama kami
” Alhamdulillah saat ini kami terus meningkatkan pelayanan yang terbaik pada masyarakat, oleh itu saya setiap hari Senin mengadakan rakor bersama perangkat desa,” paparnya.

Dalam rapat ,lanjud kades membahas tentang cara berikan pelayanan yang prima,” setiap Senin saya mengadakan rapat koordinasi bersama perangkat.
Setiap satu Minggu perangkat desa bisa berikan laporan dari pantauan dilapangan maupun gagasan ,ide demi kemajuan ,kesejahteraan dan pelayanan yang lebih baik “imbuhnya
Demi mewujudkan itu, perangkat desa harus bersifat baik, luwes, murah senyuman,sopan dan ramah pada masyarakat yang hendak membutuhkan, mengingat aparatur desa merupakan ujung dari pemerintahan tingkat bawah yang bersentuhan langsung kepada masyarakat.
Pesan dan harapan saya kepada teman perangkat desa Kendal agar tidak mengecewakan bahkan menyakiti hati masyarakat, ingat Baju yang kita pakai merupakan amanah dan penyambung dari pemerintah pusat hingga daerah kepada masyarakat “tandasnya. (mar)