Beranda Headline

Peringati Hari Jadi ke – 24, Kecamatan Kartoharjo Gelar Tasyakuran

Rangkaian Peringatan Hari Jadi ke - 24 Kecamatan Kartoharjo (FOTO Dok = Suksesi Nasional.com // Umar)

Suksesi Nasional, MAGETAN – Kecamatan Kartoharjo Kabupaten Magetan Jawa Timur memperingati hari jadi ke – 24 tahun – 2025

Acara dihadiri PLT Camat Kartoharjo Dicong Malele ,Forkopimcam Kartoharjo, sejumlah Kades beserta perangkat Desa se- Kecamatan Kartoharjo, BPD, dan beberapa tamu undangan lainnya.

Dalam rangkaian kegiatan HUT Kecamatan Kartoharjo yang ke-24 tahun ini di awali dengan jalan sehat , dilanjutkan tasyakuran dengan potong tumpeng yang dilaksanakan di pendopo kecamatan(12/03/2025)

Dalam paparan PLT Camat Kartoharjo Dicong Malele menyampaikan ucapan terima kasih atas kehadiran tamu undangan yang berkenan hadir

” Alhamdulillah di tahun 2025 ini hari jadi ke-24 kecamatan Kartoharjo tepat dengan bulan suci Ramadhan,semoga menjadikan keberkahan.

Baca Juga :  Polisi Ringkus Komplotan Pencuri Spesialis Rumah Kosong

Saya berharap Kecamatan Kartoharjo yang paling timur bisa menonjol di Kabupaten Magetan, dengan doa bersama ini bisa menjadikan tolak balak di wilayah Kartoharjo,” ujar

Pihaknya juga mengatakan di usia ke- 24 tahun Kartoharjo bisa menjadikan peningkatan dalam melayani masyarakat

” Saya juga tak lupa mengucapkan menunaikan ibadah puasa , di tahun 2021 kabupaten ada pemekaran wilayah, yang dulunya jadi satu kecamatan karangmojo dengan adanya pemekaran di pecah menjadi dua yakni kecamatan barat dan kecamatan Kartoharjo, di hari ini kita peringati sudah berusia 24 tahun .

Semoga bisa menjadikan peningkatan kebersamaan dan kekompakan, selalu mendengarkan cerita dan melayani masyarakat sebaik-baiknya” jelasnya

Dalam acara malam Tasyakuran doa bersama ini di simboliskan dengan potongan tumpeng dari Camat Kartoharjo di serahkan oleh perwakilan kepala desa .dan dilanjutkan buka bersama.(Yn)

Baca Juga :  PMI Tanbu Bersama Dishub Gelar Aksi Donor Darah

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini