Beranda Headline

Bidang Cipta Karya Rehab Gedung Kecamatan Maospati

Suksesi Nasional Magetan-, Dalam usaha meningkatkan pelayanan melalui Bidang Cipta Karya. Dinas PUPR Magetan melaksanakan rehabilitasi gedung Kecamatan Maospati.

Rahmad Zainuddin Kepala Bidang Cipta Karya menyampaikan pelaksanaan rehabilitasi sebagai keperdulian pemerintah kabupaten Magetan untuk meningkatkan pelayanan masyarakat

” Pemerintah kabupaten Magetan melakukan pembangunan infrastruktur di berbagai titik salah satunya Rehabilitasi gedung kantor kecamatan Maospati,
pengerjaan pembangunan gedung atau merehab ini sudah menjadi program prioritas tahun 2021 “paparnya (02/09/2021)

Rokhmat Zainuddin. ST. MT juga menjelaskan rehab gedung kantor kecamatan Maospati sebagai sarana dan prasarana untuk pelayanan masyarakat, kenyamanan dan fasilitasi masyarakat dalam pelayanan, terutama gedungnya , bila gedungnya tidak bocor atau pun memadahi tentunya pelayanan kepada masyarakat menjadi lancar” imbuhnya

Baca Juga :  Kapolrestabes Surabaya Sarapan Bareng Ratusan Abang Becak

Demi memberikan kelancaran dalam pelayan dan wujudkan Magetan yang maju,Lanjud Kabid cipta karya Pemkab Magetan melalui DPUPR selalu meningkatkan pembangunan, sarana dan prasarana untuk masyarakat, oleh itu peran masyarakat sangat penting untuk menjaga dan memanfaatkan fasilitas yang telah di berikan(Bangun)’ jelasnya

Pihaknya juga meminta kepada pengerjaan konstruksi ,supaya pekerja tetap mengikuti protokol kesehatan meliputi disediakanya alat suhu badan di lokasi pekerjaan, memakai masker, dan pakaian kerja setiap hari harus ganti, mengurangi kontak dengan masyarakat sekitar, menjaga etika batuk dan bersin.menyediakan P3K,” Rokhmat Zainuddin. ST. MT (mar)

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini